Rabu, 31 Oktober 2018

Metode Cramer

Yotube Channel Metode Crammer


Berikut ini adalah penjelasan cara menyelesaikan sebuah sistem persamaan linear dengan menggunakan metode cramer. Jika AX = B  adalah sistem yang terdiri dari m persamaan linear dalam n variabel sehingga det (A) ≠ 0 , maka sistem  tersebut mempunyai pemecahan yang unik. Pemecahan ini adalah :


X1 = det (A1) / det (A)
X2 = det (A2) / det (A)
Xn = det (An) / det (A)

Dimana Aj adalah matriks yang diperoleh dengan mengalikan entri-entri dalam kolom ke – j dari A dengan entri – entri dalam matriks koefisien B.
Contoh :
Tentulan himpunan penyelesaian dari pesamaan : 
 dengan cara cramer
penyelesaian :


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

L I M I T

LIMIT SEBUAH FUNGSI FUNGSI EKSPONENSIAL merupakan salah satu fungsi yang penting dan sering digunakan dalam matematika. Biasanya, fu...